Sebutkan Ciri Ciri Perusahaan Jasa. Karakteristik Perusahaan Jasa Adapun beberapa ciriciri perusahaan jasa atau karakteristik perusahaan jasa yaitu a) Kegiatan Utamanya Menjual Jasa Sebuah perusahaan jasa tidak membuat sebuah produk dalam perusahaan nya namun sebuah perusahaan jasa menawarkan sebuah bentuk layanan yang bermanfaat dan dibutukan oleh konsumen.
CiriCiri Perusahaan Jasa Sebelum menyinggung tentang ciri dari perusahaan jasa terlebih dahulu perlu kita ketahui karakteristik yang melekat pada produk jasa yaitu Tidak berwujud atau abstrak atau tidak dapat dilihat Tidak dapat disimpan karena tidak berwujud.
Pengertian Perusahaan Jasa, Jenis Dan Karakteristiknya
Pengertian Perusahaan JasaKarakteristik Dari JasaCiriCiri Perusahaan JasaPerbedaan Perusahaan Jasa Dengan Perusahaan DagangContoh Perusahaan Jasa Yang Ada Di IndonesiaPerusahaan jasa merupakan suatu unit usaha yang kegiatannya memproduksi produk yang tidak berwujud “jasa” dengan tujuan untuk mendapatkan laba atau keuntungan Atau perusahaan jasa dapat diartikan juga sebagai suatu perusahaan yang menjual jasa yang diproduksinya bertujuan untuk memenuhi kebutuhan para konsumen dan mendapatkan keuntungan Baca Juga Artikel Yang Mungkin Berhubungan Pengertian Ciri Dan Jenis Perusahaan Dagang Beserta Contohnya Terlengkap Tapi perusahaan jasapun memerlukan produk fisik atau yang berwujud untuk melakukan kegiatan usahanya Misalnya seperti perusahaan transportasi umum yang menawarkan jasa transportasi kepada konsumen maka untuk dapat melakukan kegiatan usahnya perusahaan tersebut memerlukan alat transportasi seperti bus pesawat atau kapal laut dan alat transportasi tersebut merupakan produk yang berwujud Dalam membuat laporan keuangan pada perusahaan jasa terdap delapan langkah yang dikenal sebagai siklus akuntansi langkahlangkah tersebut dian Jasa memiliki beberapa karakteristik yang diantaranya sebagai berikut ini 1 Tidak memiliki wujud “sifatnya abstrak dan tidak bisa dilihat” 2 Produk yang dihasilkannya tidak standar atau bervariasi “hetereogenitas” 3 Tidak dapat dipisahkan “produk dihasilkan dan dikonsumsi secara bersamasama” 4 Tidak dapat disimpan karena tidak memiliki wujud Baca Juga Artikel Yang Mungkin Berhubungan Pengertian Perusahaan Menurut Para Ahli Beserta Jenis Unsur Dan Contohnya Lengkap Dari beberapa penjelasan diatas dapat disimpulkan perusahaan jasa merupakan perusahaan yang memiliki kegiatan memproduksi dan menyediakan berbagai macam pelayanan misalnya seperti keamanan kemudahan dan lainlain kepada konsumen yang membutuhkannya maka perusahaan jasa memiliki ciriciri sebagai berikut 1 Pendapatan berasal dari penjualan jasa 2 Dalam proses memproduksi jasa bisa atau tidak memerlukan bantuan dari produk fisik 3 Jasa yang diberikan tidak sama jadi masingmasing konsumen dapat memperoleh jenis pelayanan yang berbeda dengan konsumen lainnya 4 Tidak memiliki persedian produk dalam bentuk fisik karena produk yang dijual merupakan produk yang tidak berwujud “jasa” jadi produk yang dihasilkan tidak dapat dilihat akan tetapi manfaatnya dapat dirasakan 5 Biasanya tingkatan harganya memiliki sifat yang tidak mutlak sebab murah atau mahalnya harga yang ditetapkan oleh perusahaan tergantung tingkat kebutuhan konsumen 6 Jasa yang dihasilkan tidak bisa disimpan j Ditinjau dari kegiatannya maka perusahaan jasa kegiatan pokoknya adalah menjual jasa kepada pihakpihak yang memerlukan dengan mengeluarkan pengorbanan dalam bentuk jasa untuk tujuan memperoleh laba atau keuntungan yang ditetapkan Sedangkan perusahaan dagang kegiatan pokok usahanya adalah melakukan transaksi pembelian barang dagang dengan tujuan untuk dijual kembali tanpa mengubah bentuk barang tersebut lebih dahulu Kalau terjadi pengolahan maka pengolahan itu biasanya terbatas pada pengepakan atau pengemasan supaya barang tersebut menjadi lebih menarik Baca Juga Artikel Yang Mungkin Berhubungan Perusahaan Di Indonesia Berdasarkan Bentuk Hukumnya Beberapa contoh perusahaan jasa di Indonesia pada saat ini diantaranya sebagai berikut ini 1 Yang bergerak dibidang transportasi infatruktur dan utilitas misalnya Indosat Tbk Garuda Indonesia Tbk Telekomunikasi Indonesia Tbk Jasa marga Tbk dan lainlain 2 Yang bergerak di bidang keuangan misalnya Bank Central Asia Tbk Bank Mandiri Tbk Bank Danamon Indonesia Tbk Bank Rakyat Indonesia Tbk dan lainlain Baca Juga Artikel Yang Mungkin Berhubungan “Perusahaan Manufaktur” Pengertian & ( Karakteristik – Fungsi – Contoh ).
Perusahaan Jasa – Pengertian, Karakteristik, Ciri, Perbedaan
Pengertian Jasa AdalahPengertian Jasa Menurut para AhliCiriCiri JasaJenisJenis JasaContoh JasaDimensi Kualitas JasaStrategi Pemasaran Perusahaan JasaPenutupSecara umum jasa adalah suatu kegiatan ataupun tindakan yang tidak berwujud tidak bisa diraba namun bisa diidentifikasi direncanakan dan dilakukan untuk memenuhi suatu permintaan dan juga kepuasan pelanggan Arti lain dari jasa adalah suatu kegiatan ekonomi yang melibatkan adanya berbagai interaksi dengan konsumen atau dengan berbagai barang milik namun tidak terjadi kegiatan pindah kepemilikan Di dalam proses menghasilkan jasa maka bisa menggunakan ataupun memanfaatkan barang yang berwujud Walaupun dalam menghasilkan jasa memerlukan barang berwujud namun tidak akan terjadi pemindahan hak milik atas suatu barang tersebut Baca juga Bagaimana Cara Mencegah Orang Lain Mencuri Ide Bisnis Anda? 1 Christian Gronross Christian Gronross menjelaskan bahwa jasa adalah suatu proses yang didalamnya terdiri dari serangkaian kegiatan intangibleyang umumnya terjadi pada kegiatan interaksi antar pelanggan dan juga karyawan jasa dan atau sumber daya barang fisik atau sistem penyedia jasa yang disediakan untuk mengatasi masalah pelanggan 2 Philip Kotler Philip Kotler berpendapat bahwa jasa adalah seluruh tindakan atau unjuk kerja yang ditawarkan oleh suatu pihak ke pihak lainnya secara prinsip intangibledan tidak mengakibatkan adanya perpindahan kepemilikan apapun Proses produksinya ini bisa terkait dan juga bisa tidak terkait pada sebuah produk fisik 3 Adrian Payne Menurut Adrian Payne jasa adalah suatu kegiatan ekonomi yang terdiri dari berbagai elemen intangible yang berkaitan dengannya yang juga melibatkan sejumlah interaksi dengan konsumen ataupun dengan berbagai barang milik tapi tidak akan terjadi perpindahan kepemilikan Suatu layanan jasa mempunyai beberapa karakteristik dan juga ciriciri tertentu yang mampu membedakannya dengan produk lain Adrian Payne menjelaskan bahwa ada empat jenis karakteristik dan ciriciri jasa yaitu Pada dasarnya ada banyak sekali jenis jasa yang ada di tengahtengah kita Tapi secara garis besar jenisjenis jasa ini bisa dibedakan pada beberapa jenis yaitu 1 Jasa Perawatan Pribadi beberapa hal yang termasuk dalam jenis jasa ini adalah pijat perawatan kecantikan salon binatu pakaian dll 2 Jasa Perumahan beberapa hal yang termasuk dalam jenis ini adalah apartement rumah tinggal kamar hotel kost dll 3 Jasa Komunikasi beberapa hal yang termasuk dalam jenis jasa ini adalah telepon internet telegram komputer dll 4 Jasa Usaha Rumah Tangga beberapa hal yang termasuk dalam jenis jasa ini adalah jasa perbaikan rumah tukang kebun air minum dll 5 Jasa Transportasi beberapa yang termasuk dalam jenis jasa ini adalah taxi pengiriman barang angkut barang dan sewa mobil 6 Jasa Rekreasi dan Hiburan beberapa hal yang masuk dalam jenis jasa ini adalah tempat wisata taman bunga tempat hiburan kebun binatang dll 7 Jasa Bisnis dan Profesi lainnya beberap Terdapat banyak sekali contoh jasa yang ada disekitar kita Berdasarkan pada beberapa jenis jasa yang sudah kita sebutkan di atas berikut ini adalah beberapa contoh jasa 1 Jasa transportasi (barang/ penumpang) 2 Jasa pengiriman barang 3 Jasa fotografi 4 Jasa pariwisata 5 Jasa penerjemah 6 Jasa potong rambut 7 Jasa penulis artikel 8 Jasa penyewaan mobil 9 Jasa pemasaran online 10 Jasa desain interior 11 Jasa penginapan 12 Jasa bengkel kendaraan 13 Jasa renovasi rumah 14 Jasa fotocopy 15 Jasa cuci kendaraan (mobil/ motor) 16 Jasa perawatan AC 17 Jasa wedding organizer 18 Jasa kebersihan (cleaning service) 19 Jasa perawatan dan perbaikan komputer 1 Kehandalan Kehandalan adalah suatu kemampuan individu maupun perusahaan dalam memberikan pelayanan sesuai dengan apa yang dijanjikan secara lebih terpercaya dan akurat Kinerjanya harus sesuai dengan harapan pelanggan yang artinya badan tersebut harus tepat waktu dan memberikan pelayanan yang sama pada setiap pelanggan tanpa adanya kesalahan 2 Jaminan Jaminan adalah suatu pengetahuan kesopansantunan dan juga kemampuan para pekerja perusahaan guna meningkatkan rasa percaya pada para pelanggan pada perusahaan Hal ini terdiri dari beberapa komponen yaitu komunikasi kredibilitas keamanan sopan santun dan juga kompetensi 3 Bukti langsung Bukti langsung adalah kemampuan sebuah perusahaan atau perorangan dalam hal menunjukan eksistensinya pada pihak eksternal Penampilan dan juga kemampuan sarana serta prasarana fisik perusahaan dan juga keadaan lingkungan disekitarnya adalah suatu bukti nyata dari pelayanan yang diberikan oleh suatu perusahaan jasa 1 Pemasaran Eksternal Strategi pemasaran seperti ini dikenal dengan sebutan 4P atau product price promotion danplace 2 Pemasaran Internal Pemasaran jasa pada jenis ini tidak hanya sekedar pemasaran eksternal 4P saja namun juga harus diiringi dengan adanya peningkatan kualitas ataupun keterampilan pada personil yang ada di dalam perusahaan Selain itu diperlukan juga kekompakan ataupun suatu tim yang tangguh dari personil yang terdapat di dalam perusahaan terutama dalam hal menghadapi pelanggan sehingga akan memberikan kesan yang meyakinkan 3 Pemasaran Interaktif Kepuasan pelanggan tidak hanya berada pada mutu jasa saja namun juga harus bisa digabungkan dengan peningkatan kualitas layanan agar bisa semakin meyakinkan pelanggan Baca juga Bahan Baku Adalah Pengertian Jenis dan Faktor yang Mempengaruhinya Demikianlah penjelasan dari kami tentang jasa Jadi bisa kita simpulkan bahwa jasa adalah jasa adalah suatu kegiatan ataupun tindakan yang tidak berwujud tidak bisa diraba namun bisa diidentifikasi direncanakan dan dilakukan untuk memenuhi suatu permintaan dan juga kepuasan pelanggan Jika Anda adalah salah satu pebisnis perusahaan jasa maka Anda harus bisa menerapkan strategi pemasaranyang tepat agar bisnis Anda bisa terus bersaing di pasar yang saat semakin ketat Selain itu Anda juga harus mengelola keuangan dan mencatat setiap pemasukan dan pengeluaran secara tepat dan rapi Bila Anda kesulitan Anda bisa menggunakan software akuntansidari Accurate Online Aplikasi akuntansi ini akan membuat pekerjaan akuntansi dan seluruh hal yang berkaitan dengan pengelolaan keuangan bisa diselesaikan dengan mudah cepat dan efisien Selain itu fiturnya yang lengkap juga akan semakin mempermudah Anda dalam menjalankan bisnis Bagaimana tertarik dengan Accurate Online? Anda bisa langsu.
Akuntansi Perusahaan Dagang Jurnal Contoh Jenis Dan Pengertian
Jasa Adalah: Pengertian, CiriCiri, Jenis, dan Strategi
Pengertian Jasa, Ciriciri, Karakteristik, Jenisjenis dan
7 CiriCiri Perusahaan Jasa yang Harus Diketahui
Pengertian Jasa Menurut AhliCiriCiri JasaKarakteristik JasaStrategi Pemasaran Perusahaan JasaKlasifikasi JasaJenisJenis JasaContoh JasaPara ahli memiliki pandangan berbedabeda mengenai pengertian jasa Berikut beberapa pengertian jasa menurut para ahli antara lain sebagai berikut Menurutnya jasa terdiri dari tindakan dan interaksi yang merupkan kontak sosial Jasa lebih dan sekadar hasil sesuatu yang terhalang dan jasa merupkan interaksi sosila antara produsen dan konsumen Menurut mereka Jasa merupakan setiap aktifitas manfaat atau performance yang ditawarkan oleh satu pihak ke pihak lain yang bersifat intangible dan tidak menyebabkan perpindahan kepemilikan apapun diman dalam produksinya dapat terikat maupun tidak dengan produk fisik Menurutnya jasa merupakan layanan yang ditawarkan oleh salah satu pihak ke pihak yang lain Proses tersebut tidak terkait dengan produk fisik jasa tidak berwujud dan biasanya tidak menyebabkan kepemilikan dari salah satu faktor produksi Menurutnya jasa merupakan setiap kegiatan atau manfaat yang ditawarkan oleh suatu pihak ke pihak lain dan pada dasarnya tidak berwujud Berdasarkan beberapa definisi di atas maka jasa pada dasarnya adalah sesuatu yang memiliki ciriciri sebagai berikut 1 Sesuatu yang tidak berwujud tetapi dapat memenuhi kebutuhan konsumen 2 Proses produksi jasa dapat menggunakan atau tidak menggunakan bantuan suatu produk fisik 3 Jasa tidak mengakibatkan peralihan hak atau kepemilikan 4 Terdapat interaksi antara penyedia jasa dengan pengguna jasa Kategori penawaran dapat dibedakan menjadi lima macam antara lain Penawaran sematamata hanya terdiri atas produk fisik Pada produk ini sama sekali tidak melekat jasa pelayanan Contohnya sabun pasta gigi sampo dan lainlain Barang berwujud dengan jasa pendukung merupakan tawaran terdiri atas tawaran barang berwujud diikuti oleh satu atau beberapa jenis jasa untuk meningkatkan daya tarik konsumen Contohnya penjual mobil memberikan jaminan atau garansi misalnya satu tahun gratis service kerusakan Jasa campuran merupakan penawaran barang dan jasa dengan proporsi yang sama Jasa mempunyai empat karakteristik utama yang sangat mempengaruhi rancangan program pemasaran yaitu Tidak berwujud (intangibility) Tidak dapat dipisahkan (inspirability) Berubah – ubah (variability) Mudah lenyap (perishability) 1 Tidak Berwujud (Intangibility) Jasa mempunyai sifat tidak berwujud karena tidak bias dilihat dirasa di dengar didengar diraba atau dicium sebelum ada transaksi pembelian 2 Tidak Dapat Dipisahkan (Inspirability) Suatu bentuk jasa tidak dapat dipisahkan dari sumbernya apakah sumber itu merupakan orang atau mesin apakah sumber itu hadir atau tidak produk fisik yang berwujud tetap ada 3 Berubahubah (variability) Jasa sesungguhnya sangat mudah berubahubah karena jasa ini sangat tergantung pada siapa yang menyajikan kapan dan dimana disajikan 4 Mudah Lenyap (Perishability) Daya tahan suatu jasa tidak akan menjadi masalah jika permintaan selalu ada dan mantap karena penghasilan jasa di muka dengan mudah Bila permintaan atau turun mak Terdapat tiga tipe pemasaran dalam dunia usaha antara lain 1 Pemasaran Eksternal (External Marketing) strategi pemasaran eksternal ini dikenal dengan 4P (product price promotion place 2 Pemasaran Internal (Internal Marketing) pemasaran jasa tidak cukup hanya dengan pemasaran ekternal (4P) tetapi harus diikuti pula dengan peningkatan kualitas atau keterampilan para personil yang ada dalam perusahaan Selain itu juga harus ada kekompakan atau suatu tim yang tangguh dari personil yang ada dalam perusahaan tersebut khususnya dalam menghadapi para pelanggan sehingga membawa kesan tersendiri yang meyakinkan pelanggan 3 Pemasaran Interaktif (Interaktif Marketing) kepuasan konsumen tidak hanya terletak pada mutu jasa misalnya restorannya yang megah dan makanannya yang bergizi tetapi juga harus dipadukan dengan melakukan service quality improvement supaya peningkatan pelayanan benarbenar meyakinkan Menurut Lovelock (200712) klasifikasi jasa menjadi tujuh kriteria yaitu Berdasarkan segmen pasa jasa dibedakan menjadi jasa kepada konsumen akhir seperti Taksi Asuransi jiwa Pendidikan dan Jasa kepada konsumen organisasional seperti jasa akuntasni dan perpajakan atau jasa konsultasi Klasifikasi ini berhubungan dengan tingkat keterlibatan produk fisik dan konsumen Klasifikasi ini dibedakan menjadi Rented Goods Service Owned Good Service dan Non Goods Service Berdasarkan kriteria ini jasa terdiri atas profesional service (seperti konsultan manajemen konsultan hukum dan konsultan pajak) serta non profesional (seperti sopit taksi dna penjaga malam) Berdasarkan klasifikasi ini jasa dibagi menjadi commercial service atau profit service (seperti bank dan penerbangan) serta NonProfit (seperti sekola yayasan panti asuhan dan museum) Dalam klasifikasi ini jasa dibedakan menjadi regulated service (Seperti pialang angkutan umum dan perbankan) dan nonregulated (Seperti c Jenisjenis jasa secara garis besar yang dibutuhkan manusia bisa diklasifikasikan atas beberapa macam yakni 1 perumahan (termasuk sewa kamar hotel motel apartemen/rumah flat usaha tani dan lainlain) 2 usaha rumah tangga (termasuk air minum perbaikan rumah reparasi alat rumah tangga perawatan kebun pembersihan dan lainlain) 3 rekreasi dan kesukaan (penyewaan dan separasi peralatan untuk ikut serta dalam kegiatan rekreasi dan hiburan juga izin memasuki gelanggang hiburan rekreasi dan kesenangan dan lainnya) 4 perawatan pribadi (binatu pakaian dan perawatan kecantikan) 5 perawatan medis dan kesehatan (perawatan gigi perawatan sakit opname di rumah sakit dan periksa dokter) 6 pendidikan privat dan kursuskursus 7 jasa bisnis dan profesi lainnya (jasa hukum akuntan konsultansi manajemen dan jasa komputer) 8 asuransi bank dan jasa finansial lainnya (asuransi pribadi dan bisnis jasa kredit dan pinjaman konsultasi investasi dan pajak) 9 transportas Berikut beberapa contoh jasa pada umumnya 1 konsultan keuangan perbankan 2 transportasi 3 restoran perawatan kesehatan 4 pendidikan Demikianlah pembahasan mengenai pengertian jasa ciriciri karakteristik jenisjenis dan contohnya Semoga dapat berguna dan bermanfaat untuk dalam memahami mempergunakan jasa dalam kehidupan seharihari.